19 Apr
19Apr


UMKM merupakan suatu unit usaha dari masyarakat perorangan maupun berkelompok yang telah memenuhi sebuah kriteria sebagai usaha. Pemerintah tidak sembarangan dalam mengakui satuan bisnis dari masyarakatnya. Di Indonesia sendiri, penjualan bisnis UMKM cukup lesu karena kalah saing dengan perusahaan besar yang sudah bermerek. Hal itu tentu tidak membuat para pengusaha muda untuk menyerah begitu saja dan membiarkan usahanya tertelan oleh perusahaan raksasa. Karena mereka tahu dengan persiapan dan pendekatan yang tepat, UMKM pasti bisa berkembang dengan baik berkat dukungan dari berbagai pihak. 

Mudahnya Tips Meningkatkan Penjualan Bisnis UMKM

 Ide usaha kreatif dan menarik sebenarnya tidak kurang dari orang di Indonesia. Banyak sekali masyarakat yang memiliki ide besar untuk sebuah usaha. Tetapi masalahnya hanya sedikit dari mereka yang tahu bagaimana mengeksekusi ide tersebut menjadi lebih baik lagi. Alasan lainnya kurang bisa memanajemen usahanya dengan baik dan memiliki masalah pada penjualan bisnis UMKM. Padahal faktor penjualan bisnis UMKM merupakan hal yang sangat penting untuk keberlanjutan usaha. Maka, berikut ini adalah beberapa tips untuk meningkatkan penjualan UMKM Anda. 

Meningkatkan Kualitas Produk UMKM

 Langkah pertama yang bisa Anda lakukan untuk menyaingi bsinis-bisnis yang sudah berkembang dengan baik adalah dengan meningkatkan kualitas produk. Produk-produk yang dibuat secara massal oleh pabrik seringkali terdapat masalah pada kualitasnya. Selain itu, produk dengan kondisi yang barang yang selalu bagus dan terjamin kualitasnya akan menjadi pemenang di hari masyarakat. Ini adalah cara yang bagus untuk mendapatkan kepercayaan masyarakat terhadap produk bisnis online Anda. Semakin mereka percaya terhadap kualitas Anda, maka akan semakin tinggi pula kemungkinan produk akan terjual pada pelanggan Anda

Promosi dengan Media Sosial

 Penjualan bisnis UMKM banyak terbantu dengan keberadaan media sosial. Selain gratis, media sosial memiliki jumlah  audience yang sangat melimpah. Sehingga para pelaku bisnis UMKM tidak akan kekurangan audience dari masyarakat. Ada banyak sekali media sosial yang bisa Anda jadikan pilihan untuk media promosi UMKM Anda. Tetapi pastikan media sosial pilihan Anda merupakan media sosial  yang cocok untuk jenis bisnis UMKM tersebut. Menyesuaikan jenis audience dengan usaha Anda memang sulit untuk dilakukan, tetapi efeknya sangatlah besar terhadap jumlah audience. Anda bisa memfokuskan untuk membuat konten-konten promosi dengan model video pendek dan juga menggunakan jasa influencer marketing. Jenis konten media sosia video pendek sekarang memiliki banyak sekali penggemar. Bahkan, setiap media sosial menanggapi permasalahan video pendek dengan cepat dan tepat. Sekarang Anda tidak perlu lagi takut kebahasaan produk yang Anda lihat iklannya. Demikianlah pembahasan terkait tips peningkatan penjualan bisnis UMKM dengan mudah. Anda bisa memilih untuk mendahulukan yang mana terlebih dahulu.

anda bisa juga menggunakan micro influencer indonesia untuk bantu tingkatkan penjualan bisnis UMKM anda, cari micro influencer yang sesuai dengan kategori bisnis Anda di INFINA !


Comments
* The email will not be published on the website.
I BUILT MY SITE FOR FREE USING